PERIODE : 15-24 Oktober 2022

HARI 01 (15 Okt) : BERKUMPUL DI AIRPORT, JAKARTA – DUBAI
Para peserta hari ini berkumpul di bandara Soekarno Hatta Terminal 3 untuk memulai perjalanan menuju ke
Istanbul dengan transit dahulu di Dubai.

HARI 02 (16 Okt) : DUBAI – ISTANBUL, ISTANBUL – BURSA
Terbang meninggalkan Jakarta dengan EK 359G (00:40-05:30) dan transit di airport Dubai, dilanjutkan dengan
penerbangan menuju Istanbul dengan EK 123G (10:45-14:25). Setibanya di Ataturk Airport – Istanbul dan selesai
proses imigrasi anda akan diantar menuju ke Bursa dan berkunjung ke Cumalikizik Village. Bermalam di Bursa
(MM)

HARI 03 (17 Okt) : BURSA – BERGAMA – IZMIR – KUSADASI
Setelah makan pagi , acara hari ini dimulai dengan mengunjungi PERGAMON ACROPOLIS (why 2:12-17)
yang dibangun pada abad 339 BC. Lalu mengunjungi/melewati THYATIRA (why 2:18-29) kota yang merupakan
tempat cikal bakal berkembangnya ke Kristenan secara pesat pada masa tersebut, juga mengunjungi/melewati
SMYRNA(why 2:8-11) kemudian menuju Kusadasi untuk bermalam. (MP/MS/MM)

HARI 04 (18 Okt) : KUSADASI – EPHESUS – PHILADELPHIA – SARDIS – PAMUKKALE
Setelah makan pagi, kita akan menuju ke kota EPHESUS (why 2:1-7)
anda akan mengexplore Ancient City of Ephesus sebuah kota kuno
dengan peninggalan Romawi & Yunani terbesar dan berkunjung ke
House of Virgin Mary, dan St. John Basilica. Dilanjutkan dengan
melewati SARDIS (why 3:1-5) yaitu sebuah kota pada masa kekristenan
berkembang, juga akan melewati 2 dari 7 gereja pertama di Turki yaitu
LAODIKIA (why 3:14-22) yang merupakan kota makmur dimana ajaran
Kristiani pertama kali disebarkan dan PHILADELPHIA (why 3:7-13)
kota yang paling disenangi Rasul Paulus dan Yohanes. Ditutup dengan
mengunjungi Hierapolis, Cotton Castle yaitu wisata alam yang tampak
seperti istana kapas karena semua berwarna putih. Bermalam di
Pamukkale. (MP/MS/MM)

HARI 05 (19 Okt) : PAMUKKALE – KONYA – CAPPADOCIA
Hari ini kita akan mengunjungi Leather Factory Showroom** dan Textile Outlet Showroom** kemudian
menuju ke Cappadocia via Konya untuk makan siang, lalu kita akan menuju Cappadocia dengan melewati
Sultanhani Caravanserai untuk Photo Stop yang menjadi peninggalan Kesultanan Turki Seljuk yang di bangun
pada abad ke8. Bermalam di Cappadocia. (MP/MS/MM)

HARI 06 (20 Okt) : CAPPADOCIA
Anda dapat menikmati keindahan kota Cappadocia dengan acara tour
tambahan Hot Air balloon (optional) pada dini hari dengan melakukan pemberhentian di
Panoramic View Point sambil menikmati keindahan pemandangan matahari terbit dari atas
ketinggian. Setelah makan pagi, Anda akan memulai acara tour di kota Cappadocia dengan
mengunjungi Goreme Open Air Museum dan Underground City, dilanjutkan dengan photo
stop di Uchisar Castle, Pigeon Valley, Camel Valley, Devrent Valley, Avanos Village yang
merupakan tempat kerajinan gerabah, Carpet Shop** & Pottery Shop**. Setelah itu Anda
akan diantar kembali ke hotel. (MP/MS/MM)

HARI 07 (21 Okt) : CAPPADOCIA – ANKARA – BOLU
Check out dari hotel, kita akan menuju ke Bolu dengan melewati ibukota Ankara dan mengunjungi Ataturk
Mausoleum yang merupakan makam dari Mustafa Kemal Ataturk, pemimpin Perang Kemerdekaan Turki dan
pendiri dan Presiden pertama Republik Turki atau dikenal dengan Bapak Orang Turki. Selanjutnya kita akan
photo stop di Salt Lake dan bermalam di kota Bolu. (MP/MS/MM)

HARI 08 (22 Okt) : BOLU – ISTANBUL
Setelah santap pagi, check out hotel lalu kita akan berpindah ke kota Istanbul. Setibanya kita
akan memulai tour dengan mengunjungi Blue Mosque lalu Hagia Sophia yang merupakan
sebuah gereja yang dibangun pada abad ke-6 sebelum berubah menjadi masjid dan kemudian
museum. Dilanjutkan dengan mengunjungi Hippodrome of Constantinople, diakhiri dengan
acara bebas di Grand Bazaar dan bermalam di kota Istanbul. (MP/MS/MM)

HARI 09 (23 Okt) : ISTANBUL – DUBAI
Setelah makan pagi, kita akan berkunjung ke Topkapi Palace yang merupakan kediaman
resmi Kesultanan Utsmaniyah selama lebih dari 600 tahun, lalu kita akan menyusuri selat
Bosphorus yang membentang diantara benua Asia dan Eropa dengan menggunakan
Bosphorus Cruise, selanjutnya kita akan diberikan acara bebas di Taksim Square
hingga waktunya untuk menuju ke airport untuk penerbangan meninggalkan Istanbul
dengan EK 122G (19:25-00:55) dan transit di Dubai, dilanjutkan dengan penerbangan
kembali ke Jakarta dengan EK 356G (04:10-15:40). (MP/MS)

HARI 10 (24 Okt) : DUBAI – JAKARTA
Tiba di Jakarta, berakhir sudah seluruh rangkaian acara tour kali ini. Terima kasih atas partisipasinya, sampai
jumpa di acara tour Barama Pilgrim selanjutnya

25 PAX 30 PAX Single Supplement
IDR Rp. 18.000.000,-

*IDR Rp. 17.750.000,-

(No Traveling Bag)

IDR Rp. 17.350.000,-

*IDR Rp. 17.100.000,-

(No Traveling Bag)

IDR Rp. 5.000.000,-

(Tambahan untuk penggunaan kamar sendiri)

Paket Termasuk:
1. Tiket PP dengan kelas Economy Pesawat Emirates
2. Full day tour berdasarkan English / Indonesia Guide
3. 1 botol air mineral setiap hari
4. Hotel Akomodasi 7 Malam *4
5. Makan sesuai dengan acara MP ( Makan pagi ) , MS ( Makan Siang ) , MM ( Makan Malam).
6. Tiket masuk sesuai dengan jadwal acara
7. Bagasi 25-30 kg
8. PPN 1,1%
9. Tipping Tour Leader , Guide dan Driver
10. Group Travel Insurance

Paket Tidak Termasuk:
1. Pengeluaran pribadi seperti Laundry, room service, mini bar dll
2. Tour Tambahan Hot Air Balloon : estimasi 250 USD /pax
3. Excess Baggage lebih dari 25-30KG
4. Biaya Single Supplement
5. Biaya PCR Jakarta/Istanbul jika diperlukan